Contoh Daftar Riwayat Hidup Terbaru - alfa singasari

Contoh Daftar Riwayat Hidup Terbaru

loading...
loading...
Contoh Daftar Riwayat Hidup Terbaru - Pada kesempatan ini kita akan belajar bersama mengenai contoh daftar riwayat hidup terbaru CV (curriculumvitae). Dokumen ini merupakan salah satu yang wajib diikut sertakan ketika melamar kerja. CV Daftar Riwayat hidup memuat informasi mengenai data diri Anda dan skill (kemampuan) serta pengalaman pekerjaan anda sebelumnya. Jika Anda merupakan seorang freshgraduated atau lulusan baru baik tingkat SMA maupun Kuliah maka kemampuan dan pengalaman yang bisa dimasukkan ke dalam curriculumvitae adalah kemampuan dan pengalaman Anda selama sekolah atau kuliah. Berbeda jika anda pernah bekerja sebelumnya baik pada instansi pemerintah maupun swasta, maka tuliskanlah keahlian serta pengalaman Anda selama masa bekerja ditempat tersebut.

Pengertian dari Daftar Riwayat Hidup /CV ( Curriculum Vitae )

Contoh Daftar Riwayat Hidup Terbaru
sumber gambar : pixabay.com
Daftar riwayat hidup atau  biasa orang mengenalnya dengan CV (CurriculumVitae) merupakan catatan atau berkas yang memuat gambaran seseorang selama masa hidupnya. CV  atau daftar riwayat hidup ini biasanya dibutuhkan saat anda melamar pekerjaan atau bisa juga  untuk kepentingan lain seperti: untuk daftar sekolah, mengajukan beasiswa, atau mungkin untuk kegiatan tertentu. CV (Curri-culumVitae) atau Daf-tar riwayat hidup dijadikan acuan awal untuk menentukan posisi seseorang yang melamar kerja berdasarkan pada pengalaman yang sudah pernah dia lakukan pada pekerjaan sebelumnya. Dokumen yang isinya relatif singkat ini namun mempunyai  peran yang sangat vital sebab,  daf-tar riwayat hidup menjadi re-pre-sen-ta-si dari diri anda saat akan melamar sebuah pekerjaan atau keperluan lainnya.

Hal Dasar yang harus diperhatikan dalam membuat Daftar Riwayat Hidup ( CV )

Setelah mengetahui apa itu CV, maka langkah selanjutnya adalah mengetahui dengan baik tentang hal apa saja yang harus diperhatikan saat memebuat sebuah CV. Penjelasan berikut ini bisa menjadi referensi anda saat akan membuat sebuah CV.
  1. Kejujuran adalah hal yang paling utama dalam mengisi data diri, jangan sampai suatu hal yang baik diawali dengan kebohongan.
  2. Konsentrasi pada hal penting, Ingatlah bahwa untuk menilai sebuah CV lamaran kerja tidak butuh waktu lama. Mungkin dengan melihat CV saja sudah bisa menilai siapa diri anda.
  3. Menggunakan bahasa yang jelas dan Rigkas, maksudnya langsung pada poin - poin yang penting saja.
  4. Fokuskan pada jabatan yang dilamar, tuliskan kelebihan dan kemampuan anda yang berhubungan dengan jabatan tersebut.
  5. Perhatikan bagian Prestasi dan pengalaman kerja, tulis mengenai prestasi yang logis dan diusahakan yang berhubungan dengan posisi yang dilamar sedangkan untuk pengalaman kerja juga sama, tulis seperlunya saja yang penting dapat menunjang pada posisi jabatan yang diinginkan.
  6. Periksa kembali CV, ini yang sering dilupakan oleh seseorang yang membuat CV padahal dengan memeriksa kembali akan meminimalir kesalahan saat membuat CV.

Cara Membuat Daftar Riwayat Hidup / CV yang Lengkap

Cara membuat cv yang lengkap sebetulnya tidaklah sesulit yang dibayangkan banyak orang,  asal anda teliti dalam membaca cara berikut ini dengan teliti:

  1. Cv dibuat dengan sejujurnya.
  2. Jangan sampai salah dalam menuliskan nama dan identitas anda.
  3. Cv ditulis secara rinci.
  4. Buatlah CV maksimal 2-3 halaman, sangat dianjurkan bila  kurang dari itu.
  5. Tuliskan jenis prestasi yang relevan dengan jabatan yang dilamar.
  6. Tulislah CV secara detail mengenai pendidikan yang pernah anda ikuti baik yang formal maupun non formal berupa kursus yang mendukung jabatan yang di lamar.
  7. Lengkapi Cv dengan data pengalaman kerja.
  8. Tulislah skill atau keahlian lain yang berhubungan dengan jenis jabatan yang diinginkan.
  9. Sebaiknya CV diketik dengan komputer, namun jika tidak ada, bisa ditulis tangan dengan rapi dan bagus.
  10. Tambahkan pas photo terbaru dengan pakaian yang rapi.

Kumpulan Contoh Daftar Riwayat Hidup / CV lengkap

Untuk lebih jalasnya berikut ini ada kumpulan dari conto CV lengkap yang dapat anda jadikan contoh dalam membuat CV anda sendiri.

1. Contoh CV Melamar pekerjaan

Berikut ini merupakan contoh CV ketika melamar pekerjaan yang dapat anda simak dengan baik.


DAFTAR RIWAYAT HIDUP


DATA PRIBADI

Nama : Khafiz Gibran Ramadhan
Tempat & tanggal Lahir : Wonosobo, 12 juni 1985
Alamat : Lamuk Rt 01 Rw 02 Sukoharjo, Leksono, Wonosobo
No. HP : 085 XXX XXX XXX
Jenis Kelamin : Laki-laki
Agama : Islam
Kewarganegaraan : Indonesia
Status : Belum Kawin
Email : Khafiz@gmail.com
Hoby : Membaca

PENDIDIKAN FORMAL

  • SDN 1 Lamuk 1997
  • SMPN 1 Sukoharjo 2000
  • SMAN 1 Wonosobo 2003
  • Universitas Negeri Semarang 2007
PENGALAMAN KERJA

  1. Bank BCA sebagai Marketing
  2. Apotik Sehat  sebagai Kasir
Demikian daftar riwayat hidup ini saya buat dengan sebenarnya, untuk bisa digunakan sebagaimana mestinya.

Hormat saya,


Khafiz Gibran Ramadhan

Jika anda mau melamar pekerjaan bisa membuat CV dengan bentuk seperti diatas.

2. Contoh CV yang Baik dan Benar

Berikut ini merupakan contoh dari CV yang baik dan benar, semoga bermanfaat.

DAFTAR RIWAYAT HIDUP


DATA PRIBADI

Nama : Fiki Al Irfan
Jenis Kelamin : Laki – laki
Tempat, Tanggal Lahir : Banjar Negara, 12 April 1984
Kewarganegaraan : Indonesia
Status Perkawinan : Kawin
Agama : Islam
Kesehatan : Sangat Baik
Alamat Lengkap : Ciledek Rt 002 Rw 001 Banjar Mangu, Banjar Negara
Nomor Telepon : 081 XXX XXX XXX

PENDIDIKAN FORMAL

1990 – 1996 : SD N Ciledok
1996 – 1999 : SMP Banjar Manggu
1999 – 2002 : SMA 1 Banjar Negara
2002 – 2006 : Program S1 Manajemen di UNSIQ

PENGALAMAN KERJA

Bekerja di PT. BANK DANAMON Tbk. Banjar Negara Sebagai Mantri Kredit Januari 2007 – September 2009
Bekerja di KSP Anugrah September 2010 – Januari 2014
Bekerja di PT. Perkebunan Teh Tambi sebagai Administrasi Maret 2014 – Sekarang

PRESTASI
Juara I Beregu Pekan Olah Raga Mahasiswa ( POMNAS 2003 Jawa tengah )
Juara I I Bulu Tangkis Piala Gubernur Jawa Tegah  ( 2003 )
Juara II Bulu Tangkis Antar Mahasiswa Nasional UNNES Semarang ( 2004 )

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya

Hormat saya,


Fiki Al Irfan
Jika anda ingin bisa membuat CV yang baik dan benar bisa mengambil contoh cv diatas.

3. Contoh CV Fresh Graduate SMK

Bagi yang belum punya pengalaman kerja atau baru lulus dari sekolah atau kuliah bisa mengambil referensi CV fresh Graduate SMK berikut ini.
DAFTAR RIWAYAT HIDUP


DATA PRIBADI

Nama : Khafiz Gibran Ramadhan
Tempat & tanggal Lahir : Wonosobo, 12 juni 1985
Alamat : Lamuk Rt 01 Rw 02 Sukoharjo, Leksono, Wonosobo
No. HP : 085 XXX XXX XXX
Jenis Kelamin : Laki-laki
Agama : Islam
Kewarganegaraan : Indonesia
Status : Belum Kawin
Email : Khafiz@gmail.com
Hoby : Membaca

PENDIDIKAN FORMAL

  • SDN 1 Lamuk 1997
  • SMPN 1 Sukoharjo 2000
  • SMKN 1 Wonosobo 2003
PENGALAMAN KERJA

Bengkel Las Listrik : Magang ( PKL ) 3 Bulan

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya

Hormat saya,


Khafiz Gibran Ramadhan
Jika anda lulusan SMK dan mau membuat CV bisa mengambil referensi CV fresh graduate SMK diatas.

4. Contoh CV Fresh Graduate SMA

Bagi yang belum punya pengalaman kerja atau baru lulus dari sekolah atau kuliah bisa mengambil referensi CV fresh Graduate SMA berikut ini.
DAFTAR RIWAYAT HIDUP


DATA PRIBADI

Nama : Khafiz Gibran Ramadhan
Tempat & tanggal Lahir : Wonosobo, 12 juni 1985
Alamat : Lamuk Rt 01 Rw 02 Sukoharjo, Leksono, Wonosobo
No. HP : 085 XXX XXX XXX
Jenis Kelamin : Laki-laki
Agama : Islam
Kewarganegaraan : Indonesia
Status : Belum Kawin
Email : Khafiz@gmail.com
Hoby : Membaca

PENDIDIKAN FORMAL

  • SDN 1 Lamuk 1997
  • SMPN 1 Sukoharjo 2000
  • SMAN 1 Wonosobo 2003
PENGALAMAN KERJA

-
-

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya

Hormat saya,


Khafiz Gibran Ramadhan
Jika anda lulusan SMK dan mau membuat CV bisa mengambil referensi CV fresh graduate SMA diatas.

5. Contoh CV Fresh Graduate Sarjana S1

Bagi yang belum punya pengalaman kerja atau baru lulus dari sekolah atau kuliah bisa mengambil referensi CV fresh Graduate Sarjana S1 berikut ini.
DAFTAR RIWAYAT HIDUP


DATA PRIBADI

Nama : Khafiz Gibran Ramadhan
Tempat & tanggal Lahir : Wonosobo, 12 juni 1985
Alamat : Lamuk Rt 01 Rw 02 Sukoharjo, Leksono, Wonosobo
No. HP : 085 XXX XXX XXX
Jenis Kelamin : Laki-laki
Agama : Islam
Kewarganegaraan : Indonesia
Status : Belum Kawin
Email : Khafiz@gmail.com
Hoby : Membaca

PENDIDIKAN FORMAL

  • SDN 1 Lamuk 1997
  • SMPN 1 Sukoharjo 2000
  • SMKN 1 Wonosobo 2003
  • UNSIQ jurusan Tekhnik 2007
PENGALAMAN KERJA

Bengkel Las Listrik : Magang ( PKL ) 3 Bulan
PT. Maju Makmur : Mangang ( Praktek ) 6 Bulan

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya

Hormat saya,


Khafiz Gibran Ramadhan
Jika anda lulusan SMK dan mau membuat CV bisa mengambil referensi CV fresh graduate Sarjana S1 diatas.

5. Contoh CV Anak SD

Bagi yang membutuhkan CV tentang anak anda yang masih SD bisa dilihat pada contoh cv berikut ini
DAFTAR RIWAYAT HIDUP


DATA PRIBADI

Nama : Khafiz Gibran Ramadhan
Tempat & tanggal Lahir : Wonosobo, 12 juni 1985
Alamat : Lamuk Rt 01 Rw 02 Sukoharjo, Leksono, Wonosobo
No. HP : 085 XXX XXX XXX
Jenis Kelamin : Laki-laki
Agama : Islam
Kewarganegaraan : Indonesia
Status : Belum Kawin
Hoby : Membaca

PENDIDIKAN FORMAL

  • SDN 1 Lamuk 1997 - sampai Sekarang
PENGALAMAN KERJA

-
-
Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya

Hormat saya,


Khafiz Gibran Ramadhan
Demikianlah contoh cv untuk anak SD, semoga bisa membantu anda yang membutuhkannya.

6. Contoh CV Anak SMP

Bagi yang membutuhkan CV tentang anak anda yang masih SMP bisa dilihat pada contoh cv berikut ini
DAFTAR RIWAYAT HIDUP


DATA PRIBADI

Nama : Khafiz Gibran Ramadhan
Tempat & tanggal Lahir : Wonosobo, 12 juni 1985
Alamat : Lamuk Rt 01 Rw 02 Sukoharjo, Leksono, Wonosobo
No. HP : 085 XXX XXX XXX
Jenis Kelamin : Laki-laki
Agama : Islam
Kewarganegaraan : Indonesia
Status : Belum Kawin
Email : Khafiz@gmail.com
Hoby : Membaca

PENDIDIKAN FORMAL

  • SDN 1 Lamuk 1997
  • SMPN 1 Sukoharjo 2000
PENGALAMAN KERJA

-
-

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya

Hormat saya,


Khafiz Gibran Ramadhan
Demikianlah contoh cv untuk anak SMP, semoga bisa membantu anda yang membutuhkannya.

7. Contoh CV Menarik

Berikut ini juga tidak lupa bisa dibaca conth CV yang menarik
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Nama : Khusna
Tempat/Tanggal Lahir : Bandung, 21 Februari 1998
Alamat lengkap : Jl. Mangga no. 24 Bobot Sari Bandung
Jenis Kelamin : Perempuan
Warga Negara : Indonesia
No. Telp : 081 *** *** ***

PENDIDIKAN

SDN Bobot Sari
SMPN Bandung
SMUN Bandung

PENGALAMAN KERJA

Sari Boga

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya


Hormat saya,

Khusna
Demikian contoh dari CV yang menarik, memang terlihat menarik dan unik bukan?

8. Contoh CV Mahasiswa

Bagi anda seorang mahasiswa yang masih bingung dengan cara membuat CV bisa dilihat pada Cv berikut ini.
CURRICULUM VITAE


Yang ber-tan-da tangan dibawah ini saya :

Nama Lengkap : Arya Dwi Raya
Tempat tgl . Lahir : Jakarta, 04 Maret 1979
Jenis Kelamin : Laki – laki
Status : Menikah
Agama : Islam
Kebangsaan : Indonesia
Alamat Lengkap : Jl. Anggrek  RT. 03 RW. 03 Cibitung Jakata

Pendidikan :

1992 – 1997 : SD Negeri 1 Cibitung
1997 – 2000 : SMP Negeri 1 Cibitung
2000 – 2003 : SMA 1 Cibitung
2003 – 2008 : S1 Ekonomi Manajemen STIE Jakarta

Pengalaman Kerja :

2011 – 2012 : FIF Jakarta sebagai Collector
2012 – 2016 : WOM sebagai Collection

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya


Jakarta, 04 Agustus 2016
Hormat saya,


Arya Dwi Raya

9. Contoh CV Baru Lulus
DAFTAR RIWAYAT HIDUP


Yang bertanda tangan dibawah ini saya :

Nama Lengkap : Muhakim
Tempat tgl . Lahir : Banjar Negara, 30 Jun 1997
Jenis Kelamin : Laki – laki
Status : Belum Kawin
Agama : Islam
Kebangsaan : Indonesia
Alamat Lengkap : Sigaluh Rt 003 Rw 004 Sigaluh Banjar Negara

Pendidikan :

2004 – 2010 : SD Negeri Sigaluh
2010 – 2013 : SMP Sigaluh
2013 – 2016 : SMA Banjar Negara

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya

Banjar Negara, 04 Mei 2016
Hormat saya,


Muhakim
10. Contoh CV Kreatif
Daftar Riwayat Hidup


Yang bertanda tangan dibawah ini saya :

Nama : Akbar Setiawan
Jenis Kelamin : Laki-laki
Tempat, tanggal lahir : Garung, 14 Juni 1998
Kewarganegaraan : Warga Negara Indonesia
Tinggi dan Berat Badan : 160 dan 50 kg
Agama : Islam
Setatus Hubungan : Belum Kawin
Alamat : Jl.Suka suka no.01 mlandi garung wonosobo
Email : akbarsetiawan@gmail.com
Alamat Web : akbarsetiawan.com

RIWAYAT PENDIDIKAN

Tk : TK PUI Garung
Sekolah Dasar : MI PUI Garung
SMP : Pesantren Al Az Zhar Garung
MA : Pesantren Al Az Zhar Garung

PENGALAMAN ORGANISASI

Menjadi Ketua OSIS SMP PesantrenAl Az Zhar Garung
Menjadi Ketua Departemen Agama OSIS Pesantren Al Az Zhar Garung
Menjadi Ketua OSIS Pesantren Al Az Zhar Garung
Menjadi Ketua Pramuka MA Pesantren Al Az Zhar Garung
Menjadi Pengurus Forum Komunikasi Santri Se-Wilayah 3 Garung

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya

Garung, 02 Februari 2016
Hormat saya,


Akbar Setiawan
11. Contoh CV Terbaru
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

DATA PRIBADI

Nama : Azzahra Al Zahran
Tempat & tanggal Lahir : Wonosobo, 12 mei1986
Alamat : Lamuk Rt 01 Rw 02 Sukoharjo, Leksono, Wonosobo
No. HP : 085 XXX XXX XXX
Jenis Kelamin : Perempuan
Agama : Islam
Kewarganegaraan : Indonesia
Status : Belum Kawin
Email : Azzahra@gmail.com
Hoby : Travelling

PENDIDIKAN FORMAL

MI Lamuk 1
MTS Lamuk Sukoharjo
MA Lamuk Sukoharjo
STAIM  Jakarta

PENGALAMAN KERJA

KSP ANUGRAH sebagai teller
Apotik Cepat SEhat sebagai Kasir

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini dibuat  buat dengan sesungguhnya agar dapat digunakan sebagaimana mestinya

Hormat saya,


Azzahra Al Zahran

Demikianlah contoh CV lengkap, semoga bisa membantu anda yang sedang membutuhkan bagaimana caranya untuk membuat cv yang baik dan benar, maupun untuk kategori lainnya bisa kembali dilihat pada kumplan contoh cv lengkap diatas.

  1. Tips Menjaga Kesehatan yang Tepat
  2. Cara Mengembalikan Energi dengan Cepat
  3. Contoh Daftar Riwayat Hidup Terbaru - New!
  4. Penyebab dan Cara Memutihkan Gigi Secara Alami yang Tepat - New!
  5. cara cepat hamil yang tepat
Loading...


EmoticonEmoticon